Ijazah DELF-DALF Tout Public (DELF-DALF untuk Umum) diakui secara internasional dan berlaku seumur hidup, serta diterima
untuk seluruh jenis program studi. 3 sesi per tahun.
Sertifikasi TCF (Tes Pengetahuan Bahasa Prancis) dan TEF (Tes Evaluasi Bahasa Prancis) berlaku selama 2 tahun dan dapat
diperoleh dalam waktu yang relatif cepat, yakni 10 sampai 15 hari kerja.