
IFI Gamers Thamrin – Women in Games
14 Maret 2024
Untuk kegiatan kali ini, IFI mempersembahkan sebuah acara”Women in Games” dengan menyajikan game-game Prancis dan Indonesia yang dibuat oleh perempuan dan/atau penggambaran perempuan yang positif dalam rangka memperingati Hari Hak Asasi Perempuan Internasional.